Kegiatan November 2018
1. 7 November 2018 Pelatihan Training Air Law Kementerian Perhubungan Direktorat Kelaikudaraan dan Pengoperasian Pesawat Udara (DKPPU) Dalam rangka meningkatkan kualitas Pegawai Tata Usaha di lingkungan Direktorat Kelaikudaraan dan Pengoperasian Pesawat Udara terhadap pengetahuan dalam dunia hukum udara (Air Law), maka diperlukan upaya-upaya pelatihan/training bagi Pegawai Tata Usaha di lingkungan DKPPU, untuk itu turut hadir menjadi perwakilan dari Masyarakat Hukum Udara pada pelatihan tersebut Ketua MHU Bapak Andre Rahadian , S.H., LL.M., M.Sc., Ibu Tasdikiah Siregar dan Bapak Osha Adyancha, S.H dari Bidang International dan Ibu Dr. Baiq Setiani, S.E.,…
Read More